Thursday, December 31, 2020

 Menampilkan suara youtube di notebook yang tiba-tiba hilang. 

Assalamualaikum Selamat Sore ..

Sahabat kita pernah mengalami  Speaker notebook di test putar mp3 suaranya aktif, tapi giliran kita mutar video di youtube hasilnya bisu.  Itu tandanya speaker masih baik tetapi setelan suara di browsernya yang bisa tidak aktif. ( bisa ngga aktif dengan sendirinya tanpa kita kutak katik). 

Sahabat ..untuk mengembalikan suara di web yang kita buka  kayak web video youtube maka kita hanya perlu melakukan setting untuk pengaktifan suara.

Caranya:

1.klik tombol tool  simbol titik tiga di sudut kanan atas web youtube,  klik Settings


3. Geser  scroll ke arah bawah , Klik panah di ujung kanan Site Settings 

Perhatikan infonya www.youtube.com Allowed notification ,Blocked Sound.

itu artinya Suara sedang tidak aktif di youtube.com  , Klik panah di ujung kanannya

4.Geser Cari fitur Sound, maka akan didapati sedang Mute artinya suara non aktif, agar suara aktif klik tombol di Mute pilih Automatic (default). Maka jika tadinya kita sedang mutar video youtube hasilnya akan otomatis tampil suara videonya. HoreeeπŸ˜ƒ



Demikian guys caranya ya..semoga info ini bermanfaat.

No comments:

Post a Comment

LUPA PASWORD AKUN DI GOOGLE?.. BEGINI SOLUSINYA

Alhamdulillah πŸ’• Assalamualaikum  sahabat online πŸ™‹πŸ’πŸ’ sharing info solusi jika sulit membuka akun google  Langkah-langkah metode lupa pasw...